Informasi dan edukasi untuk masyarakat
Lingkungan hidup adalah tempat manusia, hewan, dan tumbuhan saling bergantung pada satu sama lain. Lingkungan yang bersih dan sehat akan memberikan dampak positif bagi kehidupan, seperti udara yang segar, udara yang bersih, serta lingkungan yang nyaman untuk ditinggali. Oleh karena itu, menjaga lingkungan hidup merupakan tanggung jawab bersama yang harus dimulai dari diri sendiri.